Lewati ke isi

CASIO

Pedoman Pemakaian

Temukan

Menggunakan CALC

CALC membuat anda dapat menyimpan ekspresi perhitungan yang mengandung variabel, yang dapat anda panggil kembali dan eksekusi dalam Mode COMP dan Mode CMPLX.
Berikut ini diuraikan tipe-tipe ekspresi yang dapat disimpan dengan CALC.

Ekspresi: 2X + 3Y, 2AX + 3BX + C, A + Bi

Multi-pernyataan: X + Y : X(X + Y)

Persamaan dengan variabel tunggal di kiri dan sebuah ekspresi termasuk variabel di kanan: A = B + C, Y = X2 + X + 3
(Gunakan (=) untuk menginput tanda sama dengan.)

Untuk memulai operasi CALC setelah memasukkan suatu ekspresi, tekan tombol .


Contoh 1: Untuk menyimpan 3A + B dan kemudian menggantikan nilai berikut ini untuk melakukan perhitungan: (A, B) = (5, 10), (7, 20)

  • 3(A)(B)
  • (1) Anjuran untuk memasukkan nilai untuk A

    (2) Nilai A saat ini

  • 510
  • (atau )
  • 720
  • Untuk keluar dari CALC:

Contoh 2: Untuk menyimpan A+Bi lalu menentukan √3 + i, 1 + √3i menggunakan koordinat polar (rθ)  (Satuan sudut: Deg)

  • (CMPLX)
    (A)(B)(i)
    (CMPLX)(rθ)

  • 31
  • 2∠30
  • (atau ) 13
  • 2∠60
  • Untuk keluar dari CALC:

Catatan

Saat anda mulai menekan tombol hingga keluar dari CALC dengan menekan , sebaiknya menggunakan prosedur input Tampilan Linear untuk melakukan input.

Cetak halaman ini
Halaman atas