Lewati ke isi

CASIO

Pedoman Pemakaian

Temukan

Menggunakan Notasi Rekayasa

Suatu pengoperasian tombol sederhana mengubah nilai yang ditampilkan ke notasi rekayasa.


Contoh 1: Mengubah nilai 1234 ke notasi rekayasa, menggeser titik desimal ke kanan.

  • 1234
  • 1234
  • 1,234×103
  • 1234×100

Contoh 2: Mengubah nilai 123 ke notasi rekayasa, menggeser titik desimal ke kiri.

  • 123
  • 123
  • (←)
  • 0,123×103
  • (←)
  • 0,000123×106

Cetak halaman ini
Halaman atas