Lewati ke isi

CASIO

Pedoman Pemakaian

Temukan

Menggunakan Fungsi Memori

Memori Bebas (M)

Anda dapat menambahkan atau mengurangkan hasil perhitungan dari memori bebas.

Indikator "M" muncul pada display ketika ada nilai selain nol disimpan pada memori bebas.


Contoh 1:

Untuk menghapus isi M

  • 0(STO)(M)
  • 0,

Untuk menambahkan hasil 10 × 5 ke M

  • (Selanjutnya) 105
  • 50,

Untuk mengurangkan hasil 10 + 5 dari M

  • (Selanjutnya) 105(M-)
  • 15,

Untuk memunculkan isi M

  • (Selanjutnya) (M)
  • 35,

Contoh 2:

23 + 9 = 32
53 - 6 = 47
-) 45 × 2 = 90
99 ÷ 3 = 33
(Jumlah) 22

  • 239(STO)(M)
  • 32,
  • 536
  • 47,
  • 452(M-)
  • 90,
  • 993
  • 33,
  • (M)
  • 22,
Cetak halaman ini
Halaman atas